-->

Cara membuat cakram dobel pada tromol depan motor

Baik kali ini pakarnis akan membagikan kepada seluruh pecinta motor modifikasi admin akan membagikan tips dan trik membuat double disk atau cakram dobel pada tromol motor depan anda
Berikut saya ulas bagaimana cara membuat double disk depan dengan menggunakan tromol

Cara Membuat Doudle Disk/Cakram Double Tromol Depan Motor
Sediakan :
- 2 tromol depan, di sarankan salah satu tromol adalah tromol bekas karena akan ada proses pemotongan.
- Baut cakram sebagai baut pengunci cakram. (sesuaikan dengan jumlah baut cakram).
- Bor. untuk melubangi tromol motor.

Tahap :
Pertama potong dulu tempat cakram (bagian samping kiri) tromol 1. selesai dipotong, ratakan permukaan tempat cakram sampai benar-benar rata. yang dibutuhkan adalah tempat cakramnya saja.
Lalu bubut bagian kanan tromol 2 (tempat kabel spedometer) sampai rata. gunanya untuk menempatkan tempat cakram nantinya.
lalu buat 4 lubang bagian kanan tromol 2 untuk tempat mur cakram dengan bor.
lalu pasangkan atau satukan tempat cakram dan tromol yang sudah di bubut dengan mur. kamu juga bisa mengelas sambungannya terlebih dahulu supaya lebih kuat.

Jika digambarkan seperti berikut :

Cara Membuat Doudle Disk/Cakram Double Tromol Depan Motor

Contoh yang sudah jadi :
Cara Membuat Doudle Disk/Cakram Double Tromol Depan Motor Cara Membuat Doudle Disk/Cakram Double Tromol Depan MotorCara Membuat Doudle Disk/Cakram Double Tromol Depan Motor  
 
 
demikian artikel ini semoga bermanfaat buat seluruh pakarnis sekalian semoga motor bro n sis bisa jadi lebih keren
Facebook Comments

0 komentar